Terdapat peristiwa peristiwa bersejarah bagi umat Islam dalam bulan Ramadhan. Salah satunya memasuki tanggal 17 Ramadhan diperingati sebagai malam Nuzulul Qur'an yang jatuh pada tanggal 29 April 2021.