Mengapa kitab Tasrifan karangan Kiyai' Hasyim Padangan tidak dimulai dengan Basmalah, tetapi dengan fa’ala yaf’ulu ?.
Dikisahkan bahwa ada seorang perempuan yang bersuamikan seorang lelaki munafik. Perempuan itu selalu mengucapkan bismillah sebelum melakukan sesuatu, baik ucapan maupun perbuatan.
Abi Muslim Al-Khaulani memiliki seorang budak perempuan. Suatu ketika, entah apa penyebabnya, budak tersebut marah kepada Abi Muslim. Karena tidak berani mengutarakan kemarahannya, akhirnya ia berniat buruk untuk membunuh secara diam-diam majikannya itu.
Keagungan dan fadhilah Basmalah sudah sangat masyhur di kalangan ulama, santri bahkan muslimin secara luas.
Hal ini menimbulkan pertanyaan banyak kalangan: kenapa hanya surat at-Taubah yang tidak dicantumkan basmalah?
Para ulama yang membidangi ilmu Ulum Al-Qur'an mengatakan:
Inilah makna dibalik malimat “Bismillahirrahamnirrahiim”
Jika kalian memiliki urusan, maka bacalah Basmalah 19 kali, sesuai dgn hitungan huruf2nya. Karena siir Al-Qur'an ada di surah Al-fatihah dan siir Al-fatihah ada di Basmalah nya dan siir Basmalah ada di huruf Ba' nya. Ini amalan mujarrab, Semoga bermanfaat
Ada banyak sekali amalan yang bisa dilakukan untuk mendapat keberkahan dari Allah SWT, khususnya amalan yang bersadarkan dari Hadis Nabi Muhammad SAW. Amalan-amalan tersebut di antara keutamaannya juga bisa dirasakan di dunia.
Membaca basmalah dalam segala kegiatan termasuk berhubungan dengan istri
Memabaca basmalah pada sembelihan, dan barangsiapa meninggalkannya dengan sengaja
Hujah bagi pendapat yang mengatakan "Basmalah tidak dikeraskan"
Hujah bagi pendapat yang mengatakan "Basmalah tidak dikeraskan"
Hujah bagi pendapat yang mengatakan "Basmalah adalah ayat untuk awal setiap surat selain surat Al-Bara'ah