Langgar Gipo, Bangunan Bersejarah Tahun 1700-an di Surabaya Kini Direnovasi

Langgar Gipo berada di kawasan Kalimas Udik, Surabaya, Jawa Timur. Bangunan tersebut dibangun oleh keluarga Sagipoddin pada sekitar tahun 1700-an dan sudah dilakukan sebanyak 5 kali renovasi.

Bulan Syawal: Makna, Pengertian dan Peristiwa Bersejarah

Penamaan bulan Syawal itu diambil dari kalimat Sya-lat al Ibil yang maknanya onta itu mengangkat atau menegakkan ekornya