Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur (Jatim) menyerukan kepada warga Nahdliyin di Jawa Timur khususnya, dan umat muslim di tanah air untuk membaca doa Qunut Nazilah.
Sampai 18 Mei, duel senjata Hamas - Tentara Israel masih berlanjut. Hamas sudah menembakkan sekitar 3000 rudal,sedang Israel tidak mengendorkan serangan udara dan darat. Sasaran serangan utamanya untuk hancurkan terowongan bawah tanah Hamas.
Jurnalis Palestina yang bekerja di radio Voice of Al-Aqsa, Yusef Abu Hussein dilaporkan tewas dalam serangan udara Israel ke jalur Gaza, di lingkungan Sheikh Radwan.
Menteri Luar Negeri Republik Indonesia (Menlu RI) Retno Marsudi meminta kepada Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) untuk segera bertindak menghentikan agresi Israel terhadap Palestina.
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), António Guterres menyambut baik gencatan senjata di Gaza, antara sayap militer Hamas dengan pihak Israel, setelah sebelumnya kedua belah pihak itu saling beradu serangan udara yang menimbulkan korban jiwa dan infrastruktur di kedua kubu.