Masalah memang selalu bisa menerpa kehidupan siapa saja. Salah satu contoh masalah yang tidak henti menjerat masyarakat adalah perihal keuangan.