Pesantren Fajar Belitung Mainkan Peran Di Daerah Pedalaman Sekadau

Pesantren Fajar Belitang sudah mempunyai perpustakaan, sarana prasana belajar juga cukup memadai, aktivitas belajar mengajar berjalan dengan baik, selain yang rutin juga ada kegiatan ektra seperti bela diri silat,

FSBM Ke-XII Kalbar Catatakan Rekor MURI Pengguna Pakaian Telok belanga Terbanyak

Dalam rangka Festifal Seni Budaya Melayu Kalimantan Barat ke-Xii yang diselenggarakan Majelis Adat Buaya Melayu Kalbar di Kabupaten Sekadau tahun 2018 ini berhasil mencatatkan rekor Musium Rekor Indonesia dengan penggunaan baju khas Melayu Telok Belanga dan Baju Kurung, Senin, 5/11. 

MABM Kota Pontianak Berhasil Raih Juara Ajang Lomba Merias Pengantin

Kontingen Majelis Adat Budaya Melayu (MABM) berhasil raih juara dalam lomba tangkai merias pengantin yang diselenggarakan dalam rangka semarak Festival Seni dan Budaya Melayu Kalimantan Barat ke-XII di Kabupaten Sekadau, Selasa. 6/11.

Gemakan Tahlil, PKK Desa Tanjung Rutin Lakukan Pengajian

Pengajian Rutin kaum ibu yang diselenggarakan oleh PKK Permata Babussalam Desa Tanjung Kecamatan Sekadau Hilir ini mengadakan Pengajian dengan tema khusus yakni Latihan Memimpin Pembacaan Yasin dan Tahlil, Jumat, 30/11. 

Meneladani Rasulullah, MTAMT Peringati Maulid di Semabi

Majelis Taklim dan Maulid Al-Barjanzi Tradisional (MTMAT) yang dipimpin oleh H. Abdul Bakar baru saja melanjutkan perjalanan kegiatan Maulid Tradisional di Desa Semabi Kecamatan Sekadau Hilir. Kegiatan yang dilaksanakan selamat empat bulan ini, menurut beliau merupakan acara wajib dalam rangka meningkatkan rasa cinta dan untuk lebih mengenal Nabi Muhammad SAW, sehingga dapat meneladani-Nya.

Warga Gonis Tekam Antusias Peringati Maulid Nabi Saw

Warga Gonis Tekam peringati maulid Nabi Muhammad SAW di Masjid Assalam Simpang 4 Kayu Lapis Kabupaten Sekadau, Sabtu, 1/12. 

Ketua PCNU Sintang Beri Tausiyah Maulid di Engkersik

Ustadz Anam, Ketua PCNU Kabupaten Sintang hadir dalam peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW di Madrasah Diniyah Al-Mursyid Desa Engkersik, Kecamatan Sekadau Hilir, Ahad, 2/12.

MDS RA Sekadau Buka Majelis Dzikir di Seluntung

Majelis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor (MDS RA) Kabupaten Sekadau membuka secara resmi pengajian rutinan di Rumah Tilawah Kharisma, Desa Setuntung Kecamatan Belitang, Senin, 17/12. 

Sambut Harlah NU, Kader Muda Sekadau Khatamkan 70000 Kalimat Tauhid

Kader muda Nahdatul Ulama (NU) Kabupaten Sekadau  lakukan agenda dalam rangka Harlah NU di Kecamatan Belitang, Kabupaten Sekadau, Sabtu, 12/1. . Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Tanfidziyah PCNU Kab.Sekadau Abah Kyai Tohidin dan seluruh banom meliputi Muslimat, Fatayat, Ansor, Banser, IPNU dan IPPNU .

Rijalul Ansor Desa Setuntung Gelar Rutinan Dzikir dan Sholawat Perdana

Setelah diresmikan ketua Gerakan Pemuda Ansor Kabupaten Sekadau 15/12 lalu, Majlis Dzikir dan Sholawat Rijalul Ansor Desa Setuntung  melakukan rutinan pembacaan Sholawat Nariyah dan Pembacaan Maulid Simthuduror perdana. 

Para Masayikh Direncanakan Hadiri Puncak Harlah NU di Sekadau

Kader muda Nahdatul Ulama (NU) Kabupaten Sekadau  melakukan agenda dalam rangka Harlah NU di Kecamatan Belitang, Kabupaten Sekadau, Sabtu, 12/1 lalu . Acara tersebut dihadiri oleh Ketua Tanfidziyah PCNU Kab.Sekadau Abah Kyai Tohidin dan seluruh banom meliputi Muslimat, Fatayat, Ansor, Banser, IPNU dan IPPNU .

Warga Semabi Semarakkan Peringatan hARLAH NU dengan Pengajian

Masyarakat Semabi  melakukan kegiatan pengajian Umum Dalam Rangka Harlah Nahdlatul Ulama Ke 93 dengan tema "Menjaga Tradisi, Menjaga NKRI", Sabtu, 25/1 Malam Bakda Isya 

Meski DIguyur Hujan, Jemaah NU Semangat Hadiri Tabligh AKbar Harlah Ke-93

Rangkaian acara Bulan Harlah Nahdatul Ulama ke-93 PCNU Kab.Sekadau berlanjut, kali ini dilaksanakan di Masjid Al-Ikhlas Desa Engkersik Kec.Sekadau Hilir, Ahad, 3/2.

Warga Dusun Tanjak Dait Sekadau Gelar Peringatan Maulid Nabi Saw Secara Tradisional

Majelis Ta’lim Al-Barzanji Maulid Tradisional (MTAMT) Kabupaten Sekadau melanjutkan Maulid Nabi Muhammad 1440 Hijriah yang dilaksanakan keliling dari Masjid ke Masjid. Kali ini maulid tradisional itu berlangsung di Masjid Al-Islamiyah, Dusun Tanjak Dait, Desa Peniti, Kecamatan Sekadau Hilir, Ahad, 10/2.

Pengajian Umum Tutup Rangkaian Harlah NU di Sekadau

-Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kabupaten Sekadau gelar pengajian umum dan wisuda santri dalam rangka acara puncak peringatan Hari Lahir Nahdlatul Ulama (NU) yang ke 93 di Desa Landau Kodah Kecamatan Sekadau Hilir Kabupaten Sekadau, Kalbar, Ahad, 3/3. 

Hidupkan Amaliah ASWAJA, SP 1 Stalon Adakan Majlis Naiyahan dan Maulid SImtudduror

Majelis Rutin Nariyahan dan Maulid Simtuddhuror, Jumat, 8/3 malam dilaksanakan di SP 1 Stalon Desa Belitang Dua Kecamatan Belitang Kabupaten Sekadau.

Sekadau Miliki Wisata Sawah

emerintahan Desa Rawak Hilir, Kecamatan Sekadau Hulu, Kabupaten Sekadau terus berbenah, jalanan berwarna-warni sepintas terlihat seperti sedang berada di belahan desa perkotaan menjadi daya tarik didesa tersebut. Masyarakat setempat proaktif dalam menata jalanan di desa menjadi menarik.

10 Titik di Sekadau Laksanakan Istighosah Kubro Peringatan Harlah Ke-96 NU

Memperingati Harlah NU Ke-96 Kabupaten Sekadau melaksanakan Istighosah diberbagai titik Kesepuluh titik tersebut antara lain:

PCNU Sekadau Gelar Istighosah Bersama Banom Peringati Harlah NU Ke-96

 Puncak Harlah NU ke-96 Kab. Sekadau dihadiri jajaran Syuriyah dan Tanfidziah dan seluruh Badan Otonom (Banom) NU,Istighosah ini dilaksanakan di Pondok Pesantren Al-Rahma Pimpinan Kiyai Mudhlar SPd.I MM  di Desa Mungguk Kecamatan Sekadau Hilir,

Haflah Akhirussanah Madin al-Mursyid dan Peringatan Harlah GP Ansor di engkersik Berjalan Meriah

 Tasyakuran Haflah Akhirussanah Marasah Diniyah Al-Mursyid  Engkersik sekaligus peringatan Harlah Ansor ke-85 PC Ansor sekadau  berjalan meriah .kegiatan ini di selenggarakan Ahad, 28/4 di Engkersik. 

Melalui Pesantren Kilat, IPNU-IPPNU Sekadau Kenalkan NU di Tengah-tengah Pelajar

Pengurus Cabang Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama Kabupaten Sekadau perkenalkan  Nahdlatul Ulama kepada pelajar lewat pesantren kilat yang digelar di SMPN 1 Nanga Mahap. Sabtu, 18/5. Kegiatan ini terlaksana dengan bekerjasama dengan pihak sekolah yang mensupport kegiatan tersebut .

Tarawih keliling , Ansor Sekadau Kenalkan Islam Rahmatan Lil 'alamin

Tarawih keliling menjadi program Gerakan pemuda Ansor Kab.Sekadau dalam bulan Ramadhan. Selama satu bulan penuh GP Ansor Sekadau melaksanakan rutin kegiatan Sholat Tarawih keliling di setiap kecamatan di Kabupaten Sekadau .

Remaja Masjid al-Istiqomah Maboh Permai Sambut Lebaran dengan Pawai Obor

Perayaan malam 1 Syawal 1440 H di Desa Maboh Permai Kecamatan . Belitang Kab. Sekadau diramaikan dengan Takbir Keliling berupa Pawai Obor. Selasa, 4/5 malam. 

Masyarakat Desa Maboh Permai Gelar Halal Bi Halal dan Peringatan Haul

Peringatan Halal bihalal di Desa Maboh Permai Kecamatan Belitang Kabupaten Sekadau di barengi dengan Haul Al-Maghfurlah Mbah Kyai Sholihin, Rabu, 12/6.

Menampilkan 1 - 10 dari 24