Efek keridloan mereka kepada muridnya dan kepada anaknya sangat besar. Maka betapa bahagianya seorang murid dan seorang anak bila mendapati guru mereka dan orang tua mereka mudah merasa sangat puas terhadap dirinya.
Terdapat penjelasan di dalam Kitab Ar-Ruh karya Syaikh Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah, tentang apa yang terjadi kepada orang tua ketika kita berziarah ke makam mereka atau ketika ketika mendoakannya.
Di dalam Manaqib Guru Sekumpul yang dibaca dan diperdengarkan kepada jutaan orang itu, ada beberapa nasihat Guru Sekumpul bagi segenap umat Islam dalam menjalani kehidupan ini.
Setiap orang tua pasti menginginkan anaknya menjadi bagian dari orang-orang yang sholeh. Berikut ini adalah sepuluh doa yang dapat dilakukan oleh orang tua supaya anaknya bisa menjadi anak yang sholeh dan sholehah.
Banyak pasangan suami-istri yang datang kepada Hadrotus Syeikh Abah Aos Ra Qs dengan dua hal: 1) mengeluhkan anaknya 'nakal' bukan main, bingung harus bagaimana; 2) mengharap (dikaruniai) anak-anak yang sholeh. Inti kedua hal tersebut sama: menginginkan anak yang sholeh.
Ketika seseorang meninggal dunia, kita seringkali terpaku pada kenangan indah yang pernah dilalui bersama. Namun, di balik kesedihan yang menyelimuti setiap kepergian, tentu terdapat kekuatan yang luar biasa dalam tindakan sederhana yang dapat dilakukan, yaitu dengan berdoa untuk mereka yang telah pergi.