Dengan nama Allah yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang. Alhamdulillah Segala puji bagi Allah SWT, Dengan rahmat daripadanya , Pendirian UNU Blitar telah resmi dengan turunya SK Kemenristek Dikti No. 302/KPT/I/2016 , dan Terakreditasi BAN-PT.
Pondok Pesantren Terpadu Al-Kamal didirikan pada tahun 1940 oleh KH. Manshur.
Pondok Pesantren "APIS SANAN GONDANG" adalah lembaga pendidikan Islam berbasis salaf yang didirikan oleh Maha Guru Muhammad Djamhuri
Pondok pesantren Mambaul Hisan Gondang adalah lembaga pendidikan Tafaqquh Fiddin yang berada dalam naungan yayasan shodiq damanhuri (YASODAM).
Pondok Pesantren Mambaul Hikam berdiri sejak tahun 1907, didirikan oleh KH. Abdul Ghofur.
Pondok pesantren Mambaus Sholihin 2 Blitar adalah cabang dari pondok pesantren Mambaus Sholihin yang berada di desa Suci kecamatan Manyar kota Gresik di bawah asuhan KH. Masbuhin Faqih.
Madrasah Aliyah Ma’arif Bakung Udanawu Blitar terakreditasi A ( Unggul ). Dan sejak tahun pelajaran 2005-2006 telah dipercaya menjadi Sub Rayon 10.
NU Care LAZISNU Blitar mengadakan kegiatan khitan gratis bagi semua warga Desa Bacem. Seperti apa kegiatannya?
Universitas Islam Balitar atau yang lebih dikenal dengan sebutan kampus islam UIB adalah sebuah perguruan tinggi islam swasta sekaligus satu satunya perguruan tinggi yang terdapat di kota Blitar
STIT Al Muslihuun Tlogo adalah perguruan tinggi agama Islam swasta yang ada dalam naungan Pondok Pesantren Al Muslihuun yang berada di desa Tlogo Kecamatan Kanigoro Blitar.
Menurut Ali Masykur Musa, kader ISNU Harus Siap Kelola Dana APBN. Bagaimana caranya?
SMK Islam Kanigoro merupakan sebuah Lembaga Pendidikan di bawah naungan Pondok Pesantren Asy Syukur Sembon Kanigoro Blitar.
Jika Anda ingin belajar membuat tembikar, coba deh ke daerah di Blitar ini. Di mana ya?
Inilah kisah yang penuh hikmah saat Gus Miek bertemu dengan soerang pengemis. Apa yang terjadi?
Ada fenomena baru dalam salat jenazah di masa pandemi ini. Untuk menghindari penyebaran virus serta tetap menjalankan Fardhu Kifayah menyalatkan jenazah.
Pesantren Putri Bustanul Muta'allimat Blitar Jawa Timur (0342) 811422
Di masa perjuangan kemerdekaan Indonesia KH. Zahid merupakan salah satu tokoh yang sangat dicari oleh belanda dan juga sekutu, kuatnya pengaruh KH Zahid sangat ditakuti oleh pihak belanda, terutama pada masa-masa Agresi Militer Belanda.
KH. Ahmad Dasuqi di Dusun Manukan , Pojok Garum, Blitar. Beliau dilahirkan sekitar tahun 1845. Beliau adalah putra Kyai Marto Sentono bin Kyai Imam Tobroni.
Bertepatan dengan tanggal 20 Oktober ini menjadi momentum bagi kita semua merayakan hari kelahiran KH. Abdul Madjid Ma’roef QS RA. Serta menjadi momentum bagi kita semua untuk mengenang kepergian KH. Ma'shum Lasem, KH. Tolchah Mansoer, dan KH. Muhammad Ridwan Blitar.
KH. Shodiq Damanhuri hidup dalam masa 1904-1988. Beliau merupakan anak pasangan Kiai Munadjat dengan Nyai Siti Aisyah asal Dusun Jajar, Desa/Kecamatan Selopuro. Nama muda beliau adalah Muhammad Djamhuri atau biasa disapa oleh orang tua dan masyarakat sekitar dengan nama Djamhur. Secara garis keturunan adalah Muhammad Djamhuri bin Kiai Munadjat bin Kiai Abdul Ghoni bin Kiai Minhadj.
Beliau pernah nyantri ke beberapa pondok pesantren. Pondok Pesantren Sanan Gondang Gandusari Blitar. Pondok Pesantren Jeru Malang, Pondok Pesantren Genuk Watu dan Pondok Pesantren Lasem Jawa Tengah. Juga pernah mengaji kitab Adzkar Nawawi di kapal laut, Mranggen Sidoresmo.
KH. Abdul Ghofur Beliau adalah putra dari Kiai Asnawi dan Nyai Sholihah yang berasal dari Desa Blangkah, Kecamatan Pakis, Kabupaten Trenggalek. Beliau adalah seorang yang sangat alim dan menguasai banyak bidang keilmuan
Pondok pesantren Al-Falah berlokasi di desa Jeblog, Talun, Blitar. bermula ketika KH. Muhammad Ardani Ahmad kelahiran Banyuwangi Bersama sang istri yaitu Nyai Hajah Siti zulaihah kelahiran Blitar, keduanya adalah santri pondok pesantren Al-Falah, Ploso, Mojo Kediri.
KH. Muhammad Iqdam atau dengan panggilan Gus Iqdam, beliau adalah anak bungsu dari empat bersaudara dari pasangan KH. Kholid dan Hj. Ny. Lam'atul Walidah, lahir pada 27 September 1994.
KH. Thohir Wijaya dilahirkan di Blitar sekitar tahun 1927 M, putera ketiga dari Kyai Sarkun, seorang ahli tirakat dari kampung Bakung, di ujung barat Blitar, atau persisnya berada hampir di perbatasan antara Blitar dan Kediri, yang masuk wilayah teritorial Kecamatan Udanawu.