Beranjak dari itu kita berharap dengan adanya pendidikan yang menekankan kearah implemetasi nilai syariat Islam mampu mewujudkan negeri yang terkenal dengan tanah aulia ini sebagai daerah yang mampu mengimplementasikan syariat islam yang pada akahirnya akan melahirkan Aceh sebagai negeri dinul islam dalam bungkai NKRI dan lindungan rahmat dan ridha sang ilahi.
Selanjutnya disediakan waktu untuk tanya jawab, baik untuk jama’ah yang hadir secara langsung, dan pengajian tersebut disiarkan secara live Radio Yadara FM 92.8 MHz. Pada lainnya yaitu sesi dengan bermunajat dan berzikir kepada Allah Swt.
Dinas Pendidikan Aceh bekerjasama dengan Pelajar Islam Indonesia (PII) Aceh mengadakan pembinaan karakter pelajar di Aceh Barat Daya selama 5(lima) hari sejak tanggal 15 Juli sampai 19 Juli 2019.