Pengurus Ranting NU Madu Sari Kabupaten Kubu Raya gelar Ppengajian akbar dalam rangka semarak Muharram dengan menghadirkan KH Yazid Bustomi dari Jawa Timur selaku penceramah, Sabtu, 22/9 Malam.
Madu sari hiasi malam Jumat dengan menggelar Pembacaan sholawat Simdud Dhuror dan tradisi malam cocokhen menyambut Maulid Nabi Saw,Acara ini di gelar di Masjid Al - Jinan Parit Bunga Baru Laut Rt/Rw 002/001. (08/11) Kamis Malam.
Panitia Hari Besar Islam Masjid (PHBI) Aljinan Gelar Hari Lahirnya Proklamator Hak Asasi Manusia Muhammad SAW di Masjid Al-Jinan Parit Bunga Baru Rt 02/01 di Desa Madu Sari. (20/11) Selasa Pagi.
Bulan kelahiran nabi besar Muhammad SAW. Sangatlah di nanti-oleh semua umat mukmin yang ada di dunia ini. Kecintaan para mukmin dipancarkan dari semaraknya umat mukmin memperingati hari lahir nya baginda nabi besar Muhammad saw. Kelahiran nabi tidak hanya diperingati pada tanggal 12 rabi'ul awwal saja, intinya masih di bulan kelahirannya.
Salah Seorang ulama besar haramain yakni SyekMuhammad Bin Ismail al-Makki berkunjung ke Desa Madu Sari. Kegiatan Pengajian dipusatkan di Masjid Al-Amin Parit Mas Desa Madu Sari Kecamatan Sungai Raya. Sabtu, 12/1 sore.
- Hari Raya Idul Adha 1440 Hijriah bertepatan pada 10 Dzulhijjah yang jatuh pada hari Ahad, 11/8, warga Desa Madu Sari Gelar Sholat Berjamaah di Masjid Al- Jinan Jalan Parit Bunga Baru Rt 02/01, Meski Kondisi Masjid yang masih belum rampung di renovasi,