Hadis tentang Nabi Isa AS Akan dimakamkan di Samping Makam Nabi Muhammad

Laduni.ID, Jakarta Lubang (kubur) yang agung bagi sahabat Abi Bakr dan sahabat Umar  radhiyallahu 'anhuma, karena tanah (asal diciptakan) keduanya merupakan  bagian dari tanah Rosulillah SAW.

Cara Memohon Hujan dengan Bertawasul di Makam Nabi Muhammad SAW

Laduni.ID, Jakarta, ‘Wahai Rasulullah, mintakanlah hujan untuk umatmu  karena mereka telah (banyak) yang binasa’.

Tahun 1926 M: Jasa NU Menyelamatkan Makam Nabi dari Penggusuran Wahabi

Coba bayangkan, pada saat itu Indonesia belum merdeka dari penjajahan Belanda dan berada dalam kondisi serba sulit. Namun, para ulama Aswaja di Jawa masih sempat memperhatikan apa yang terjadi di Hijaz (Arab Saudi). Pada masa itu, Hijaz berada dalam masa-masa awal berdirinya Kerajaan Arab Saudi.

Wejangan Mbah Moen tentang Kisah Unta-Unta yang Berlari Menuju Makam Rasulullah Meluapkan Rindu Tak Tertahan

Dikisahkan bahwa setiap kali rombongan dari Makkah menuju Madinah, binatang tunggangan mereka, yang kebanyakan terdiri dari sekawanan unta atau keledai, akan tiba-tiba berlari kencang tanpa kendali begitu melihat kubah hijau yang menaungi makam Rasulullah SAW.

Keajaiban Debu-Debu di Makam Baginda Nabi Muhammad SAW

Kisah ini menunjukkan betapa mulianya Makam Baginda Nabi Muhammad SAW. Dengan demikian, sungguh merugilah mereka yang berkunjung ke Madinah tapi tidak mempunyai niat untuk berziarah kepada Baginda Nabi Muhammad SAW.