Sakit di negeri orang sungguh tidak enak. Sakitnya sendiri sudah tidak enak, ditambah lagi dengan ketidak-enakan lainnya.
Imam Syafi’i memiliki banyak syair, di antaranya tentang menuntut ilmu. Syair ini sering kita dapatkan di dalam nazham “Alala” yang pastinya tak asing di kalangan para santri. Ya, mereka biasanya menadhamkannya ketika hendak belajar bersama di pesantren