Di dalam Hadis lain, Nabi SAW sangat menganjurkan puasa pada tanggal sepuluh Muharram dan jika seseorang itu mampu, maka dianjurkan pula alangkah baiknya menambah puasa pada tanggal sembilan atau sebelas Muharram.
Salah satu kriteria hidup seseorang mendapat berkah ddan ridha dari Allah adalah ketika ia berbagi dan saling menolong terhadap sesama saudaranya.
Berbakti kepada orang tua atau birrul walidain adalah perintah ajaran Islam. Bahkan disebutkan bahwa ridho Allah SWT tergantung pada ridho kedua orang tua. Rasulullah SAW senantisa mengingatkan kepada umat Islam untuk selalu berbakti kepada orang tua, khususnya kepada ibu.
Perlu dipahami, bahwa Islam tidak pernah meminta pengikutnya beramal melebihi kemampuannya. Beramallah sesuai dengan kemampuan. Semasa hidupnya, Rasulullah pun sering mengingatkan sahabatnya yang beramal berlebihan. Mereka beramal sebanyak-banyaknya hingga melupakan hak tubuhnya, yaitu istirahat.
Dalam kitab Al-Wasa'il fi Syarhi As-Syama'il dijelaskan bahwa jika dalam rumah, masjid, atau suatu kampung dibacakan kitab Maulid Nabi SAW, maka malaikat akan mengelilingi rumah, masjid, dan kampung tersebut dan memohonkan ampun atas dosa semua penghuninya.
alam Kitab An-Nawadir karya Syaikh Syihabuddin Ahmad ibn Salamah Al-Qalyubi terdapat suatu kisah yang menarik untuk disimak. Suatu kali Abu Yusuf Ya’qub bin Yusuf bercerita tentang salah seorang sahabatnya yang unik.a
Tak dapat dipungkiri, para pejabat lulusan pesantren memiliki keistimewaan tersendiri dalam mengemban amanah bangsa. Namun, mereka sangat jauh panggang dari api manakala disandingkan dengan laku para kyai tempo dulu.
Berbakti kepada orang tua adalah kunci ridho Allah SWT yang tentu akan berpengaruh kepada limpahan rahmat-Nya. Allah SWT akan menganugerahkan limpahan rahmat-Nya berupa rezeki yang penuh keberkahan kepada setiap mereka yang berbakti kepada kedua orang tua.
Gus Lik, yang kerap menyampaikan pesan-pesan agama dengan cara yang sederhana dan mudah dipahami, telah banyak menginspirasi umat untuk selalu bersyukur, berdoa, dan senantiasa memperbanyak istighfar.