Melawan Syahwat Dengan Syahwat

Salah satu oleh-oleh yang bisa kita bawa pulang dari Ngaji Ihya’ (Kamis, 19/3/2020) adalah ajaran dari Imam Ghazali (w. 1111) tentang “melawan syahwat dengan syahwat”.

Kajian Kritis Seputar Hukum Masturbasi atau Onani bagi Orang yang Berpuasa

“(Istimna’) atau sengaja mengeluarkan mani adalah membatalkan puasa secara mutlak sama saja mengeluarkannya dengan tangannya sendiri atau dengan tangan istrinya atau selain dengan keduanya baik dengan adanya penghalang dengan syahwat atau tidaknya.”

Hafidz Qur’an Murtad, Begini Ceritanya

Laduni.ID Jakarta - Syahwat telah memenuhi relung hati ‘Abdah sampai-sampai ia menjadi lupa beriman, tuli peringatan, dan buta Alquran. Hatinya terbangun tembok anti-hidayah.

Dampak Buruk dan Hukum Hubungan Selingkuh

Dalam perspektif Islam, pernikahan adalah ikatan suci yang harus dijaga kehormatannya. Karena itu, hubungan perselingkuhan adalah salah satu perbuatan yang sangat dilarang dalam ajaran Islam.

Nasihat Imam Syafi’i tentang Tiga Hal yang Membinasakan Manusia

Nasihat Imam Syafi’i yang dituangkan dalam syair indah di atas sangat relevan dalam kehidupan modern. Pola hidup tidak sehat, konsumsi makanan dan minuman berlebihan, serta hilangnya kontrol diri dalam berbagai aspek kehidupan sering kali menjadi sumber penyakit dan penderitaan.