Indeks Profil-ulama

 

Biografi Kyai Abu Sujak, Wonosobo

Simbah Kyai Abu Sujak adalah seorang Kyai Sepuh yang memiliki nama kecil Zaenal Abidin. Karena kepandaian dan keberanian sewaktu menuntut ilmu di Gading Tuntang Salatiga, nama dewasa beliau diganti menjadi Abu Syuja oleh guru agama beliau.

Biografi Kyai Ageng Banyu Biru (Kyai Ageng Purwoto Sidik) Guru Spiritual Joko Tingkir

Kyai Ageng Banyu Biru dikisahkan sebagai seorang yang lembut hati . beliau meskipun pewaris sah dari Kerajaan Pengging akan tetapi tidak berambisi untuk meneruskan jabatan dari ayahandanya

Biografi Kyai Ageng Enis ( Raden Bagus Anis atau Kyai Ageng Laweyan) Tokoh Penyebar Agama Islam di Solo

Kyai Ageng Enis adalah salah satu tokoh yang ikut ambil bagian dalam penyebaran Islam di Tanah Jawa, terutama di daerah Laweyan atau dulu masih bagian dari kadipaten Pengging. Beliau pernah menjadi guru spiritual Mas Karebet atau lebih di kenal dengan nama Jaka Tingkir

Biografi Kyai Ageng Getas Pendowo ( Kyai Ageng Tarub III)

Kyai Ageng Getas Pendowo adalah salah satu Ulama yang memiliki peranan penting dalam penyebaran Agama Islam di tanah Jawa. beliau masih keturunan dari Brawijaya V dan Rasulullah SAW.

Biografi Kyai Ageng Juru Mertani (Patih Kesultanan Mataram Islam Pertama)

Kyai Juru Mertani digambarkan sebagai seorang petani yang berwawasan negarawan, disaat para bangsawan lain lebih tertarik untuk mengolah ketrampilan fisik , pada masa mudanya Kyai Juru Mertani  lebih tertarik  pada ilmu agama, olah rasa, serta ilmu ketatanegaraan, filsafat, psikologi maupun strategi .

Biografi Kyai Ageng Muhammad Besari (Pendiri Pesantren Tegalsari Ponorogo)

Sebagai  Ulama  terkenal,  Kyai  Ageng  Kyai Ageng Muhammad Besari  merupakan  seorang  pendatang di  daerah  Ponorogo. Beliau berasal dari Madiun, tepatnya Desa Kuncen, Kecamatan Majayan.

Biografi Kyai Ageng Ngerang (Syekh Maulana Nurul Yaqin) Penyebar Agama Islam di Pati

Kisah hidup Kyai Ageng Ngerang adalah potret kehidupan yang tawadhu sebagai sebuah perilaku manusia yang memiliki watak rendah hati, tidak sombong atau merendahkan diri agar tidak terlihat sombong.

Biografi Kyai Ageng Pemanahan ( Cikal Bakal Raja-raja Mataram Islam)

Ki Ageng Pemanahan (dikenal juga sebagai Kiyai Gede Mataram) adalah seorang tokoh perintis wangsa Mataram yang berasal dari Sela (sebuah desa di Grobogan) dan kemudian hijrah ke Pengging. Ia dijuluki sebagai "Pamanahan" karena bertempat tinggal di desa Manahan,

Biografi Kyai Ageng Pengging ( Raden Kebo Kenongo) Ayahanda Joko Tingkir

Ki Ageng Pengging adalah murid terbaik Syekh Siti Jenar, salah seorang wali yang mengajarkan kesederajatan manusia dan menolak basa-basi duniawi.

Biografi Kyai Ageng Selo ( Raden Bagus Songgom ) Tokoh Penyebar Agama Islam Grobogan

Kyai Ageng Selo merupakan tokoh yang memiliki pengaruh besar pada masyarakat. Beliau memiliki suatu ajaran yang diikuti oleh masyarakat secara luas pada masanya. Ajaran itu adalah ajaran tentang filsafat hidup dan keagamaan. Kyai Ageng Selo dipercaya oleh masyarakat Jawa sebagai cikal bakal yang ’ menurunkan raja-raja di Tanah Jawa, seperti raja-raja ” Mataram, Surakarta, dan Yogyakarta.