Puasa

 

Kiat Puasa Agar Tidak Hanya Mendapatkan Lapar dan Dahaga

Menjalankan ibadah puasa esensinya bukan hanya sekedar menahan lapar dan dahaga saja melainkan harus sesuai dengan tujuan dan perintah puasa itu sendiri. Sebagaimana yang tercantum dalam Al Qur’an Surat Al Baqarah Ayat 183 yang berbunyi

Berkumur Saat Berpuasa, Bolehkah?

Kita telah ketahui bersama bahwa salah satu hal yang sebaiknya dilakukan atau dihukumi sunnah ketika menjalankan wudlu adalah berkumur dengan sungguh-sungguh (al-mubalaghah).

Bagi yang Diet, Ini Menu Buka Puasa yang Recommended

Berikut adalah makanan yang perlu dan tidak perlu dikonsumsi saat buka puasa bagi orang yang diet. Apa itu?

Mengetahui Waktu Paling Baik Berniat Puasa

Umumnya kita membaca niat pada saat selesai taraweh. Sebenarnya, kapan waktu terbaik untuk niat puasa?

Tips Puasa dan Pola Hidup Sehat Sesuai Sunnah Nabi

“Puasalah kalian, maka kalian akan jadi sehat.” Ini pesan Nabi Muhammad yang sangat penting untuk direnungkan bersama dalam menjalani puasa ramadhan.

Lupa Baca Niat Puasa Ramadhan, Puasanya Sah?

Ramadhan telah tiba, semua umat islam diwajibkan untuk melakukan puasa sebagaimana atas orang-orang sebelumnya agar mendapatkan derajat Taqwa.

Inilah Bacaan Bilal Shalat Tarawih beserta Jawabannya

Semua orang bergembira dalam menyambut bulan Ramadhan. Tidak hanya orang tua, tetapi juga orang dewasa dan anak-anak kecil. Dan memang begitulah seharusnya. Karena merasa gembira dengan kedatangan Ramadhan adalah sebuah pahala tersendiri.

Rahasia Puasa dan Syarat Bathiniah

Mengenai Rahasia puasa dan Syarat Bathiniah ada 6 perkara.Memejamkan mata, Menjaga lidah, Menahan pendengaran dari mendengar segala sesuatu yang dibenci, Menahan anggota tubuh yang lain-lain dari segala perbuatan dosa, Jangan terlalu banyak makan di waktu berbuka, Hendaklah setelah berbuka itu, hatinya masih mempunyai perasaan yang goncang.

Apakah Berbohong Bisa Membatalkan Puasa?

Di era digital seperti sekarang ini, banyak sekali berita bohong yang berseliweran. Entah itu di dunia maya ataupun di dunia nyata.

8 Perkara yang Bisa Membatalkan Puasa

Setiap Muslim pada saat menjalankan ibadah puasa di bulan Ramadan, selain harus melaksanakan kewajiban-kewajiban saat puasa, namun dituntut untuk menjaga diri dari hal hal yang membatalkan puasa.

Menampilkan 51 - 60 dari 282 Puasa