Sosial Budaya

 

Kebangkitan Islam, Rusia Resmikan Masjid Terbesar se-Eropa

Masjid terbesar di Eropa ini dianggap sebagai salah satu cara untuk menghidupkan kembali kebangkitan Islam.

Pelajaran dari NTT Hingga Jadi Provinsi dengan Toleransi Terbaik di Dunia

NTT adalah Provinsi dengan tingkat toleransi agama terbaik di dunia. Seperti apa kehidupannya?

Upaya Diplomasi Budaya, Indonesia Ikuti Event Buku se-Asia di Beijing

Indonesia mengikuti event buku di Beijing untuk tujuan diplomasi budaya. Seperti apa itu?

Inshâf, Insaf dan insyaf

Penggunaan ketiga kata ini oleh sebagian kalangan pengajar atau pelajar muslim sering bias. Akhirnya tak jelas maksudnya apa. Di buku, artikel serius atau di medsos sering saya temui yang salah kaprah memakainya.

Cinta Indonesia, Pemuda Palestina Ini Menulis Persembahan HUT RI 74

Sungguh unik apa yang dilakukan pemuda Indonesia ini. Dia melukis untuk HUT Kemerdekaan RI.

Memahami Kata Wafat dan Maut dalam Bahasa Arab

Bahasa adalah cerminan dari budaya suatu bangsa, dan setiap bahasa memiliki keistimewaan dan karakter sendiri. Bahasa yang digunakan dalam suatu bangsa, dianggap mewakili karakter dari bangsa tersebut.

Ragam Lomba Tradisional di Hari Kemerdekaan RI

Moment hari kemerdekaan RI sering diwarnai dengan perlombaan menarik. Apa saja perlombaan itu?

Jahizisme: Esai-esai Sarkastik

Jahiz, seorang esais, sastrawan dan teolog aliran Muktazilah ternama, menulis kisah unik berikut dalam Kitab Al-Bukhala’. Dalam buku itu Jahiz menyoroti fenomena “pelit masal” di masa itu (abad 2 H/9 M). Orang Merv (مرو, Marwa) adalah orang paling pelit di dunia saat itu, ujar Jahiz. Ia berkisah:

Mahasiswa KKL Integratif IAIN Pontianak Ikut Serta Upacara HUT Pramuka ke-58

Mahasiswa Kuliah Kerja Lapangan  (KKL) Institut Agama Islam Negeri Pontianak  ikut serta upacara Hari Ulang Tahun Gerakan Pramuka ke-58 di halaman kantor camat sungai Pinyuh di Jl. Raya Seliung, kec. Sungai Pinyuh, kab. Mempawah pada Rabu 14/08 pagi.

Meriahkan Hari Gerakan Pramuka Kwarran Sungai Pinyuh dan Peserta KKL IAIN Pontianak Gelar Pawai Obor

 Kwartir Ranting (Kwarran) Sungai Pinyuh dan Mahasiswa Kerja Kuliah Lapangan (KKL) Integratif Institut Agama Islam Negeri Pontianak (IAIN) gelar pawai obor dalam rangka memperingati hari gerakan pramuka ke-58 di halaman kantor camat Sungai Pinyuh di Jl. Raya Seliung, Keluran Sungai Pinyuh, kec. Sungai Pinyuh 13/08 selasa malam.

Menampilkan 341 - 350 dari 757 Sosial Budaya