Sosial Budaya

 

Bupati Kayong Utara Terima Bantuan Speedboat Untuk AMbulance Kesehatan

Bupati Kayong Utara, Citra Duani menerima bantuan speedboat dari perusahaan yang berinvestasi di Kayong Utara. 

Kampung Batik Kamboja Jadi Destinasi Wisata Pontianak

Warga Gang Kamboja, Kelurahan Benua Melayu Laut, Kecamatan Pontianak Selatan membentuk Kelompok Pengrajin Batik Kampung Kamboja. Kelompok pengrajin yang baru berjalan selama satu bulan lalu ini diresmikan oleh Ketua Dekranasda Kota Pontianak, Yanieta Arbiastuti Kamtono, Selasa, 5/3.

PMII Komisariat Udayana Ucapkan Selamat Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1941

Hari Raya Nyepi adalah Tahun Baru Hindu berdasarkan penanggalan atau kalender Saka, yang dimulai sejak tahun 78 Masehi. Tahun Baru Saka di Bali dimulai dengan menyepi dan melaksanakan catur brata penyepian

Menag Tanggapi Pernyataan Presiden Mengenai Pakai Sarung Seminggu Sekali

Terkait pernyataan Presiden Jokowi supaya masyarakat mengenakan sarung, mendapat tanggapan dari Menag. Bagaimana?

Sanggar Gayo Meriah akan Tampil di Pentas Internasional India

Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Bener Meriah Sarkawi disela-sela menghadiri festival durian di Air Terjun Reje Ilang Kampung Meriah Jaya Kecamatan Gajah Putih Kabupaten Bener Meriah memperkenalkan tim penari dari Sanggar Gayo Meriah, Sabtu (2/3/2019). Tim penari tersebut, kata Sarkawi, a

Suka Menghina, Ciri Orang yang Sedang Dihinakan Allah

Ciri orang yang sedang dihinakan oleh Allah adalah mereka yang suka menghina. Kenapa bisa demikian?

Gubernur Kalbar Berencana Bangun Museum Mempawah

Rombongan Gubernur Kalbar H. Sutarmidji tiba di Istana Amantubillah Mempawah. Kunjungan resmi Gubernur Kalbar bersama Kapolda Kalbar Irjen Pol. Didi Haryono didampingi oleh Bupati Mempawah, diterima oleh Raja Mempawah DR. Ir. Mardan Adijaya, M.Sc., Selasa, 5/3.

Mahasiswa FISIP UNTAN Gelar SUnatan Masal

Sebanyak 21 anak dari berbagai daerah mengikuti sunatan massal yang digelar oleh mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Tanjungpura (Untan) Pontianak. Sunatan massal bertajuk ‘Khitan Biroe’ ini digelar di Kampus FISIP Untan,

Kenapa Saya Harus NU dan Harus Membela NU?

NU yang membela negeri ini sejak sebelum merdeka, tidak pernah memberontak (bughot). Lalu?

Pluralisme Gus Dur adalah Gagasan Para Sufi

Pluralisme yang menjadi spirit Gus Dur merupakan perwujudan daripada gagasan para sufi. Bagaimana bisa demikian?

Menampilkan 501 - 510 dari 781 Sosial Budaya