Syaikh al-Rais Ibnu Sina pernah bercerita tentang perjalanan keilmuannya. Ini ceritanya.
Bagi ahlussunnah wal jama'ah, tasawuf menjadi salah satu kajian keagamaan yang vital. Karena ajarannya yang mengandung makna cinta kasih kepada Allah dan kepada sesama ciptaan-Nya.
Begini, sejak kecil saya, atau mungkin juga kalian, diajarkan mengenai Aqaid 50 yang hingga detik ini masih sering saya dengar melalui puji-pujian menjelang adzan Magrib di masjid atau musholah kampung.
Artikel ini merupakan suatu ringkasan dan refleksi dari ceramah yang disampaikan oleh Buya Syakur Yasin.
Dzikir adalah sebuah aktivitas ibadah dalam umat Muslim untuk mengingat Allah.
Tahukah Anda bahwa Allah itu maha cemburu? Tahukah Anda bahwa Allah itu juga tidak suka dimadu?
Dalam sebuah referensi disebutkan bahwa surga dan neraka adalah kekal dalam polanya (al jannatu wannaru haqqun).
Memotong kuku merupakan suatu perbuatan yang telah diatur di dalam Islam guna menjadikan umatnya sebagai umat yang bersih dan suci baik lahir maupun batin.
Kata hati-hati di jalan ternyata tidak hanya jargon semata, ini merupakan doa karena tidak semua orang tahu apa yang akan terjadi di perjalanan.
Apakah ada alasan lain, bahkan satu saja alasan dari tumpukan alasan anda untuk tidak bersyukur pada Allah?