Adab Mandi

  1. Hadis:

    إِذَا اغْتَسَلَ أَحَدُكُمْ فَلْيَسْتَتِرْ وَلَوْ بِجَذْمِ حَائِطٍ

    Artinya:
    "Jika salah seorang Dari kalian mandi, maka hendaknya menutup diri walau hanya dengan sebilah dinding.”

    Asbabul Wurud:
    Dijelaskan dalam "Al-Jami’ul Kabir", bahwa Rasulullah SAW telah melihat seorang laki-laki mandi di halaman rumah, Beliau pun bersabda: ”Sesungguhnya Allah itu hidup, penyantun, maha pemalu maka jika kamu mandi hendaknya menutup diri…, dan seterusnya."

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN