Sikap Sesama Muslim

  1. Hadis:

    اِرْفَعُوا أَلْسِنَتَكُمْ عَنِ الْمُسْلِمِيْنَ وَإِذَا مَاتَ أَحَدٌ مِنْهُمْ فَقُوْلُوا فِيْهِ خَيْرًا

    Artinya:
    "Tahanlah lisanmu terhadap sesama Muslim dan jika salah seorang di antara mereka meninggal, maka katakanlah yang baik."

    Asbabul Wurud:
    Kata Sahal bin Malik: "Ketika Rasulullah SAWultah sampai di Madinah sepulangnya Dari haji Wada', Beliau naik mimbar dan bersama: 'Tahanlah lisanmu dan seterusnya."

    Periwayat:
    At-Thabrani dalam "Al Kabit'', oleh Ad-Dhiya dalam "Al MukhErah"Dari Sahal bin Malik R.A


    Hadis ini menerangkan agar kita sesama Muslim menahan dan memelihara lisan Dari saling menjelekkan termasuk kepada yang'sudatt meninggal. Mencela (ghlbatt) terhadap mayit lebih besar dosanya Dari pada kepada yang masih hidup. Kecuali jika hal itu dimaksudkan untuk peringatan bagi yang masih hidup atau untuk kemaslahatan. Jika tidak, hukumnya haram.