Perang itu Tipuan
-
Hadis:
إنَّمَا الْحَرْبُ خِدْعَةٌ فَاصْنَعْ مَا تُرِيْدُArtinya:
Sesungguhnya perang itu hanyalah tipuan Maka Berbuatlah apa yang kamu kehendaki.Asbabul Wurud:
Tercantum dalam al Jami'ul Kabiir Dari Ibnu Abbas, katanya: "Sesungguhnya Nabi SAW mengutus seorang sahabat menemui seorang laki-laki Yahudi, dengan perintah membunuhnya. Laki-laki itu bertanya: "Wahai Rasulullah SAW, sesungguhnya aku tidak sanggup melakukan hal itu kecuali bila engkau izinkan aku (menipunya).” Nabi menjawab bahwa peperangan itu adalah tipuan, dan boleh melakukan apa yang dikehendaki.