Jangan Menghitung Sedekahmu

  1. Hadis:

    أَنْفِقِي وَلَا تُحْصِي فَيُحْصِيَ اللهُ عَلَيْكَ وَلَا تُوْعِي فَيُوْعِيَ اللهُ عَلَيْكَ

    Artinya:
    Bersedekahlah, dan janganlah engkau menghitung-hitung, sebab Allah menghitung atas engkau, dan janganlah engkau mengumpulkan (tanpa zakat), sebab Allah akan mengumpulkan atas engkau.

    Asbabul Wurud:
    dalam Shahih Bukhari Dari Asma', katanya: "Aku berkata Wahai Rasulullah SAW, tiada aku memiliki harta apapun, kecuali yang diberikan oleh Zubair (suamiku) kepadaku. Maka apakah masih harus aku bersede­kah ? Beliau menjawab: "Bersedekahlah… dan seterusnya.

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN