Saudara Sesusuan
-
Hadis:
إِنَّ الرَّضَاعَةَ تُحَرِّمُ مَا يَحْرُمُ مِنَ الْوِلَادَةِArtinya:
"Sesungguhnya susuan itu mengharamkan apa yang diharamkan Dari (sebab) adanya kelahiran."Asbabul Wurud:
Al-Baghawi telah meriwayatkan Dari Umrah binti Abdurrahman Dari Ai’syah yang memberitahukan bahwa Ketika Rasulullah SAW bersabdanya, Dia mendengar suara seorang laki-laki minta izin masuk ke rumah Hafshah. Kataku: "Ya Rasulullah SAW, orang ini minta izin masuk kerumahmu." Rasulullah SAW bersabda: "Aku mengetahui Dia saudara sesusuan dengan pamannya Hafshah. Jika memang ia hidup seper- susuan dengan paman Hafshah, maka Dia termasuk keluargaku. Sesungguhnya susuan itu mengharamkan ? dan seterusnya.