Asbabun Nuzul Surat Al-Ankabut Ayat 1-2 - Imam as Suyuthi : Orang Yang Mengaku Beriman, Tetapi Mereka Tetap Di Mekkah Dan Tidak Mau Ikut Hijrah
-
“Alif laam miim. Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja) mengatakan, “Kami telah beriman,” sedang mereka tidak diuji lagi?”Ibnu Abi Hatim meriwayatkan dari Asy-Sya’bi tentang firman Allah, “Alif laam miim. Apakah manusia itu mengira bahwa mereka dibiarkan (saja) mengatakan, “Kami telah beriman,” sedang mereka tidak diuji lagi?”
Ayat ini diturunkan pada orang-orang yang berada di Makkah. Mereka telah mengikrarkan diri masuk Islam. Selanjutnya para sahabat Rasulullah yang ada di Madinah mengirimkan surat kepada mereka bahwa ikrar dan keislaman mereka tidak diterima hingga mereka mau berhijrah. Mereka kemudian...Sumber artikel:
Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017