Asbabun Nuzul Surat Al-Jin Ayat 6 - Imam as Suyuthi : Ada Seorang Laki-Laki Ia Lebih Memilih Meminta Pertolongan Kepada Golongan Jin

  1. “Dan bahwasanya ada beberapa orang laki-laki di antara manusia meminta perlindungan kepada beberapa laki-laki di antara jin, maka jin-jin itu menambah bagi mereka dosa dan kesalahan.”
    Ibnul Mundzir, Ibnu Abi Hatim dan Abu Asy-Syaikh dalam “Al- Adzamah” meriwayatkan dari Kurdum bin Abu As-Sa'ib Al-Anshari. Ia berkata, “Aku keluar bersama ayahku menuju ke Madinah karena ada keperluan. Hal ini adalah ketika pertama kali disebut-sebut ada Rasulullah di kota Makkah. Kami lalu menginap di rumah seorang penggembala kambing. Ketika masuk pertengahan malam, maka datanglah serigala yang mengambil seekor anak kambing. Penggembala kambing itu berkata, “Wahai penguasa lembah (maksudnya...

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN