Asbabun Nuzul Surat Al-Muzammil Ayat 2 - Imam as Suyuthi : Anjuran Untuk Salat Malam

  1. “Bangunlah (untuk shalat) di malam hari, kecuali sedikit (daripadanya)
    Al-Hakim meriwayatkan dari Aisyah, ia mengatakan; Tatkala diturunkan ayat, “Hai orang yang berselimut. Bangunlah (untuk shalat) di malam hari, kecuali sedikit (daripadanya)(Al-Muzammil: 1-2)
    Ibnu Jarir meriwayatkan hadits serupa dari Ibnu Abbas dan lainnya. (1)

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN