Asbabun Nuzul Surat Al-Anfal Ayat 64 - Imam as Suyuthi : Nabi Hanya Pantas Meminta Perlindungan Kepada Allah, Tidak Pada Lainnya.

  1. “Hai Nabi, cukuplah Allah (menjadi Pelindung) bagimu dan bagi orang' orang mu’min yang mengikutimu.”
    Diriwayatkan oleh Al-Bazzar dengan sanad yang lemah melalui jalur Ikrimah dari Ibnu Abbas bahwasanya ia berkata, “Ketika Umar masuk Islam, orang-orang musyrik berkata satu sama lain, “Sekarang mereka telah setara dengan kita.” Dan Allah pun menurunkan firman-Nya, “Hai Nabi, cukuplah Allah (menjadi Pelindung) bagimu dan bagi orang-orang Mukmin yang mengikutimu." Atsar ini dikuatkan dengan beberapa riwayat lain. (1) Ath-Thabarani dan yang lainnya meriwayatkan dari jalur Sa’id bin Jubair...

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN