Asbabun Nuzul Surat An-Nisa' Ayat 47 - Imam as Suyuthi : Orang Yahudi Tidak Beriman Seperti Apa Yang Telah Diperintahkan Oleh Kitabnya

  1. “Hai orang'orang yang telah diberi Al'Kitab, berimanlah kamu kepada apa yang telah Kami turunkan (Al'Qur’an) yang membenarkan Kitab yang ada pada kamu sebelum Kami mengubah muka (mu), lalu Kami putarkan ke belakang atau Kami kutuki mereka sebagaimana Kami telah mengutuki orang'orang (yang berbuat maksiat) pada hari Sabtu . Dan ketetapan Allah pasti berlaku.’’
    Diriwayatkan oleh Ibnu Ishaq dari Ibnu Abbas bahwasanya ia berkata, “Rasulullah bersabda kepada para petinggi agama Yahudi, dari mereka ada Abdullah bin Shuriya dan Ka’ab bin Usaid, “Wahai orang'orang Yahudi, bertakwalah kepada Allah, dan peluklah Islam sebagai agama kalian, maka demi Allah sesungguhnya kalian mengetahui bahwasanya apa yang aku bawa adalah suatu kebenaran," mereka kemudian menjawab, “Kami tidak mengetahui hal itu wahai Muhammad.” Maka Allah menurunkan firman- Nya, “Hai...

    Sumber artikel:
    Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
    Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
    Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017


UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN