Asbabun Nuzul Surat Al-Qiyamah Ayat 34-35 - Imam as Suyuthi : Ancaman Allah Kepada Orang Kafir
-
“Kecelakaanlah bagimu (hai orang kafir) dan kecelakaanlah bagimu, kemudian kecelakaanlah bagimu (hai orang kafir) dan kecelakaanlah bagimu."Ibnu Jarir meriwayatkan dari jalur Al-Ufi dari Ibnu Abbas, ia mengatakan; Tatkala turun ayat, “Di atasnya ada sembilan belas (malaikat penjaga).’’ maka Abu Jahal berkata kepada orang-orang Quraisy, “Ibu kalian kehilangan kalian. Ibnu Abi Kabsyah mengabarkan kepada kalian bahwasanya penjaga neraka ada sembilan belas, sedangkan kalian adalah orang-orang kuat. Apakah setiap sepuluh orang laki-laki di antara kalian tidak akan mampu melawan satu laki-laki penjaga neraka?” Beliau lalu berkata,...
Sumber artikel:
Buku Asbabul Nuzul: Kronologi dan Sebab Turun Wahyu Al-Qur'an
Buku disusun oleh Muchlis M. Hanafi (ed.)
Buku diterbitkan oleh Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Qur'an, Badan Litbang dan Diklat, Kementerian Agama RI, 2017