Hadis Imam Muslim No. 3499 : Barangsiapa membunuh di jalan Allah maka dosanya akan terhapus

 
Hadis Imam Muslim No. 3499 : Barangsiapa membunuh di jalan Allah maka dosanya akan terhapus

Hadis Imam Muslim No. 3499 : Barangsiapa membunuh di jalan Allah maka dosanya akan terhapus

No: 3499
Kitab: KEPEMIMPINAN
Bab: Barangsiapa membunuh di jalan Allah maka dosanya akan terhapus

و حَدَّثَنِي زُهَيْرُ بْنُ حَرْبٍ حَدَّثَنَا عَبْدُ اللَّهِ بْنُ يَزِيدَ الْمُقْرِئُ حَدَّثَنَا سَعِيدُ بْنُ أَبِي أَيُّوبَ حَدَّثَنِي عَيَّاشُ بْنُ عَبَّاسٍ الْقِتْبَانِيُّ عَنْ أَبِي عَبْدِ الرَّحْمَنِ الْحُبُلِيِّ عَنْ عَبْدِ اللَّهِ بْنِ عَمْرِو بْنِ الْعَاصِ أَنَّ النَّبِيَّ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ قَالَ الْقَتْلُ فِي سَبِيلِ اللَّهِ يُكَفِّرُ كُلَّ شَيْءٍ إِلَّا الدَّيْنَ


Dan telah menceritakan kepadaku Zuhair bin harb telah menceritakan kepada kami Abdullah bin Yazid Al Muqri`i telah menceritakan kepada kami Sa'id bin Abu Ayyub telah menceritakan kepadaku 'Ayyasy bin Abbas Al Qitbani dari Abu Abdurrahman Al Hubuli dari Abdullah bin 'Amru bin 'Ash, bahwa Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Syahid di jalan Allah akan melebur setiap dosa kecuali hutang."

UNTUK DAPAT MEMBACA ARTIKEL INI SILAKAN LOGIN TERLEBIH DULU. KLIK LOGIN